BADUT TAKUT CACA
sebelum bercerita tentang caca, aku ceritain dulu siap itu caca. makhluk kecil cantik imut itu nama aslinya Rizqia Salsabila khanza (keren ga :D), dia putri kecilku yang aku lahirkan secara normal dengan bb 3,58kg dan panjang 49cm pada tanggal 15 juli 2010, kenapa aku panggil caca? dulu dia sering ku panggil khanza (nama belakangnya) tapi ibuku (eyang caca) lebih suka manggil kia, masalahnya di keluarga aku sudah ada yang di panggil kia, ga lucu kan klo lebaran manggil anak-anak " mila, kafi, anik, ulul, kia 1, kia 2,,,,," huufftttt jadi lebih baik aku panggil caca aja. back to tittle about caca and badut, ada apa dengan caca dan badut?, caca usia 1 th takut anget lihat badut, di bilang "ma badut itu kayak hantu", aku sempat heran waktu liat anak seusianya asyik liat badut dia malah meluk papanya dan nutup mata, oke akhirnya sekarang aku lebih memilih menghindari badut dari pada si caca malemnya ngigau "jangan badut, jangaaaaann". sempet bingung ma